Kamera DigitalDSC-KW1/KW11

Volume

Mengatur volume suara untuk putar ulang film.

  1. Sentuh (Putar ulang) untuk beralih ke mode putar ulang.
  2. MENU - (Volume)
  3. Sesuaikan volume suara dengan menyentuh atau .

    Anda juga dapat mengatur volume suara dengan menarik pada panel pengaturan volume suara atau menyentuh tanda skala pada panel pengaturan suara.

Menyesuaikan volume suara saat putar ulang film atau tampilan slide berlangsung

Putar ulang film:

Sentuh layar untuk menampilkan tombol pengoperasian, sentuh , lalu sentuh atau untuk mengatur volume suara.

Slideshow:

Sentuh layar untuk menampilkan layar kontrol volume suara, lalu sentuh atau untuk mengatur volume suara.