Kamera digital dengan lensa yang dapat ditukar/Kamera DigitalILCE-QX1/DSC-QX30

Nama-nama komponen (DSC-QX30)

  1. Tombol daya
  2. Mikrofon
  3. Lensa
  4. Tuas pengeluaran
  5. Lampu akses
  6. Terminal Multi
    • Mendukung peralatan yang kompatibel dengan Mikro USB.
  7. Tombol RESET
  8. Slot kartu memori
  9. (Tanda N)
    • Sentuh tanda tersebut saat Anda menghubungkan kamera ke ponsel cerdas yang dilengkapi dengan fungsi NFC.
    • NFC (Near Field Communication) adalah standar internasional dari teknologi komunikasi nirkabel jarak pendek.
  10. Daya/Pengisian daya/Lampu film

    Hijau: Mengaktifkan daya

    Oranye: Sedang mengisi daya

    Merah: Sedang merekam film

  11. Tuas zoom
  12. Tombol rana
  13. Bagian attachment
  14. Panel tampilan

    : Mengindikasikan kartu memori tidak dimasukkan

    : Mengindikasikan kapasitas baterai yang tersisa

    : Mengindikasikan pengaturan Wi-Fi

    • Sambungan Tunggal (Pengaturan default)
    • Sambungan Multi
    • Tidak ada indikasi (Wi-Fi Nonaktif)
  15. Penutup baterai
    • Password dan SSID yang diperlukan untuk sambungan Wi-Fi tercetak di dalam penutup baterai kamera.
  16. Tombol Wi-Fi
  17. Lubang soket tripod
    • Gunakan tripod dengan sekrup dengan panjang kurang dari 5,5 mm. Jika tidak, Anda tidak bisa menjaga dengan kuat kamera, dan kerusakan pada kamera mungkin terjadi.
  18. Lubang untuk tali kamera

Petunjuk

Pasang dan lingkarkan tali pada pergelangan tangan agar kamera tidak jatuh dan rusak.