Mengatur ulang pengaturan Eco saat ini ke nilai default.
Mengurangi konsumsi daya listrik TV dengan menyesuaikan penerangan latar. Ketika Anda memilih [Gambar Off], gambar dimatikan. Suara tetap sama.
Mematikan TV setelah TV dibiarkan idle selama jangka waktu yang ditetapkan.