Anda dapat mendengar suara agak bising dari speaker TV (hanya model dengan Mode speaker pusat TV).
Model dengan Mode speaker pusat TV memiliki terminal CENTER SPEAKER IN atau terminal S-CENTER SPEAKER IN di bagian belakang.
Jika penerima AV belum tersambung ke terminal CENTER SPEAKER IN pada TV, atau jika sistem audio yang mendukung terminal S-CENTER SPEAKER IN belum tersambung, Anda mungkin mendengar suara agak bising dari speaker TV saat [Speaker] diatur ke [Sistem Audio].
Jika Anda khawatir dengan kebisingan tersebut, nonaktifkan pengaturan berikutr:
Tekan tombol HOME, lalu pilih:
[Setelan] — [Mode speaker pusat TV] di [Tampilan & Suara] — [Keluaran audio].