Jumlah potretan selang waktu
Anda dapat mengatur jumlah gambar diam yang potret selama capture selang waktu.
-
Tekan tombol MENU.
-
Tekan tombol UP atau tombol DOWN untuk memilih (pengaturan Mode capture selang waktu) - (Jumlah potretan selang waktu) - nilai pengaturan, lalu tekan tombol REC/ENTER .
- (Memotret 300 gambar diam)
- (Memotret 600 gambar diam)
- (Memotret 900 gambar diam)
- (Terus memotret gambar diam sampai Anda menghentikan pemotretan)
Petunjuk
- Jumlah maksimum potretan terus menerus adalah 40.000.